Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2023

Fungsi Kacamata

Gambar
Kacamata digunakan sebagai aksesoris fashion pendukung agar terlihat lebih stylish. Namun, tidak disangka, kacamata juga memiliki segudang manfaat dalam menjaga kesehatan, terutama kesehatan mata. Lantas, Apa saja kegunaan kacamata bagi kesehatan? ​​​​​​​​​​​​​​​​1. Melindungi Mata dari sinar UV ​​​​​​​​​​​​​​​2. Mengurangi sakit kepala 3. Terhindar dari resiko penyakit katarak 4. Mencegah penyakit mata 5. Memberikan penglihatan yang lebih baik ​Nah, itu dia beberapa manfaat menggunakan kacamata bagi kesehatan yang wajib kamu ketahui

Sejarah Kacamata

Gambar
       Sejarah kacamata pertama kali di mulai dari Nero seorang kaisar Roma, yang berkuasa pada tahun 54 sampai 68 masehi. Nero selalu menggunakan batu permata cekung untuk membaca hingga menonton pertunjukan, walaupun tidak diketahui dengan pasti apakah Nero memiliki masalah dengan penglihatan nya. Sekarang ini, kacamata lazim menggunakan lensa plastik. Hal ini disebabkan pertimbangan untuk melindungi mata si pengguna karena lensa plastik tidak mudah pecah dan lebih ringan di bandingkan dengan lensa kaca. Selain itu, dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih, di harapkan penggunaan lensa kacamata plastik tidak mengalami pecah berkeping-keping sehingga tidak membahayakan mata penggunaannya